Sobat GenJu mulai hari ini semuanya bakal riuh dengan kompetisi besar untuk menjadi bagian dari abdi negara. Hari ini dimulai pendaftaran seleksi CPNS. Nah pastinya sobat GenJu ada juga kan yang bakal ambil bagian dalam kompetisi ini. Nah kali ini Portal Kompetisi dan Beasiswa bakal membagi info penting berkaitan dengan Seleksi CPNS 2019. yup cekidot.
1. Alur Pendaftaran.
Agar sobat GenJu tidak bingung ketika melakukan pendaftaran sobat GenJu harus sudah mulai mempelajari Alur Pnedaftaran CPNS 2019 agar tidak tersesat dan akhirnya gagal sebelum bertempur. Berikut alurnya.
Alur Pendaftaran |
2. Persiapkan semua berkas yang dibutuhkan agar tidak bolak balik dalam mendaftar dan akhrnya down.
Persiapkan syarat |
3. Pelajari Tata cara pendaftaran, setelah mempelajari alurnya, berkas sudah di siapkan yang terpenting terakhir adalah pelajari tatacaranya. Sebagaimana skema berikut:
Tatacara Pendaftaran |
Nah demikianlah persiapan yang harus dimaksimalkan dalam perekrutan CPNS agar tidak kalah diawal jalan. Semoga Sukses para GenJu.